5 Rekomendasi Produk Maskara Waterproof

undefined

Maskara merupakan salah satu make up yang wajib dimiliki, Bahkan jika anda baru belajar make up sekalipun. Maskara berfungsi untuk memanjangkan, Melentikkan dan menebalkan bulu mata. Maskara tidak hanya berwarna hitam saja, Tapi tersedia juga dalam berbagai warna menarik seperti coklat, biru dan putih.

Berikut ini 5 rekomendasi produk maskara waterproof

1. Wardah Eyexpert Perfect Curl Mascara


Maskara ini memiliki sikat aplikator yang cukup panjang dan jarak sikatnya agak berdekatan, Sehingga maskara ini dapat memanjangkan sekaligus menambah volume bulu mata.

2. Pixy Volumizing Waterproof Mascara


Maskara yang satu ini memiliki dua sisi yang berbeda, Bagi anda pecinta natural look maskara ini sangat cocok untuk anda.

3. L’oreal Paris Voluminuos Butterfly Leghtening Mascara


Maskara yang satu ini terkenal dengan sikat wing shaped nya yaitu menyerupai triangular sehingga nampak seperti kupu-kupu. Dengan bentuk sikat yang unik, Maskara ini dapat diaplikasikan dengan sangat pas karena mengikuti garis bulu mata.

4. CoverGirl LashBlast Volume Waterproof Mascara


Maskara yang satu ini mengandung formula maskara hypoallergenic yang telah di patenkan, Begitu pula dengan bentuk sikatnya yang dirancang khusus untuk memaksimalkan setiap helai bulu mata, Membuat mata terlihat lebih besar dan sparkly.

5. Maybelline Magnum Volum’Express Waterproof Mascara


Maskara ini dilengkapi sikat yang membuat bulu mata terlihat lebih lentik dan bervolume, Namun bentuk maskara ini agak terlalu kental sehingga dapat menggumpul jika tidak mengaplikasikannya dengan benaar.

Itulah tadi  rekomendasi maskara waterproof dari beberapa produk kosmetik, Selamat mencoba untuk menmbah cantik penampilanmu dan semoga bermanfaat.

Tambahkan komentar anda untuk:

5 Rekomendasi Produk Maskara Waterproof